- Details
- Category: Doa Anak
Ya Tuhan dan Allahku, betapa bahagianya hatiku ketika aku berhasil di dalam ujian.
Aku percaya semuanya menjadi berkat rachmat dan bantuan-Mu
Aku bersyukur kepada-Mu ya Tuhan, aku bisa naik kelas/ lulus ujian.
Aku berdoa kepada-Mu untuk semua orang yang membantu aku sehingga aku berhasil.
- Details
- Category: Doa Anak
Tuhan, sekarang aku berbaring untuk tidur
Aku berdoa agar Tuhan menjagai jiwaku
Biarlah kasih-Mu menyertaiku sepanjang malam
Dan membangunkan aku dengan cahaya pagi-Mu
- Details
- Category: Doa Anak
Tuhan,
Aku iba melihat mereka.
Aku berlutut dan mohon belas kesih-Mu.
Untuk mereka yang hidup di jalanan.
- Details
- Category: Doa Anak
Tuhan yang baik,
aku bersyukur kepada-Mu karena Engkau memberiku seorang ayah yang hangat dan bertanggung jawab.
Dia selalu membimbingku dan mengajariku untuk mencintai-Mu.
Dia adalah ayah yang selalu membantuku kapan saja aku mempunyai masalah.
- Details
- Category: Doa Anak
Yesusku yang baik.
Temani aku belajar.
Bantulah aku agar dapat mengerti dan menghafal pelajaranku.
Supaya kalau tiba-tiba besok ulangan.
Aku dapat mengerjakan semua soal dengan baik dan benar.
Dan aku mendapat hasil yang baik.